Polresta Deli Serdang Gelar Upacara Peringatan Hari Bhayangkara Ke – 77

KUPAS TUNTAS86

- Redaksi

Sabtu, 1 Juli 2023 - 15:19 WIB

40168 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DELI SERDANG I KUPAS TUNTAS 86 – Bertempat di Lapangan Apel Mapolresta Deli Serdang, Sabtu (01/07/2022) pagi. Polresta Deli Serdang gelar upacara peringatan Hari Bhayangkara Ke-77.

Kegiatan dipimpin langsung oleh Kapolresta Deli Serdang Kombes Pol Irsan Sinuhaji SIK,MH yang bertindak sebagai Inspektur Upacara , dan hadir dalam kegiatan tersebut, Dandim 02/04 DS Letkol Czi Yoga Febrianto M.Si, Danyon 121/MK Mayor inf Madwin Sangkakala, Dan Brigif RR, Wakapolresta Deli Serdang AKBP Agus Sugiyarso S.I.K, Ketua Bhayangkari Cabang Kota Deli Serdang Ny.Novi Irsan Sinuhaji, Para PJU Polresta Deli Serdang , Para Kapolsek Jajaran dan Seluruh personil Polresta Deli Serdang.

Baca Juga :  Berbagai Kegiatan Di Duga Jadi Alat Kampanye, Tokoh Masyarakat Deli Serdang Meminta Pelaksanaan Porkab Ditunda Usai Pilkada

Sebagai tema Hari Bhayangkara tahun ini adalah Polri Presisi Untuk Negeri “Pemilu Damai Menuju Indonesia Maju”

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Acara diisi dengan Pemberian Reward kepada 10 orang Personil perwakilan yang berprestasi pada bidang tugas nya masing masing.

Dalam kesempatan tersebut Kapolresta Deli Serdang membacakan arahan sekaligus kata sambutan dari Kapolda Sumatera Utara Irjen Pol Drs. R.Z Panca Putra Simanjuntak

Baca Juga :  Sat Reskrim Polresta Deli Serdang Gagalkan Keberangkatan Calon Pekerja Migran Gelap (PMI) Ke Luar Negeri

“Ucapan terima kasih kepada seluruh personel Polri khususnya jajaran Polda Sumatera Utara yang telah bekerja maksimal dalam memelihara kamtibmas melaksanakan penegakan hukum serta melindungi, mengayomi dan melayani masyarakat.” Pungkas Kapolresta

“Siapkan diri terhadap Tantangan kedepan dalam menghadapi potensi dan kerawanan kamtibmas yang semakin berkembang” tambahnya.

Usai Upacara kegiatan dilanjutkan dengan acara Syukuran Hari Bhayangkara Ke-77 di Aula Terbuka Polresta Deli Serdang.(JONI SH)

Berita Terkait

Polresta Deli Serdang Gelar Upacara Farewell Parade Serah Terima Jabatan Kapolresta Deli Serdang
Polres Sergai Tangani Nelayan Korban Hilang Tersambar Petir di Laut
Ramadhan Berkah, Polsek Biru Biru Jalin Silatirahmi Dengan Tokoh Agama
Polsek Jajaran Polresta Deli Serdang laksanakan Baksos kepada Warga di Bulan Suci Ramadhan
Buka Puasa Bersama ABATA Tour dan Manasik Umroh Keberangkatan Syawal 1446 H
Sosialisasi Perda Tentang Sistem Kesehatan oleh Drs H.M.Subandi, ST.,MM Anggota DPRD Provinsi Sumatera Utara
Keluarga Besar H. Mislin AS, Berbagi Ratusan Takjil di Simpang Empat Desa Dagang Kerawan
Ketua DPD APDESI SUMUT Bagikan 300 Takzil Kepada Warga yang Melintas di Depan Kantor Desa Wonosari

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 12:35 WIB

Petugas polsek glagah patroli dialogis presisi ke pemukiman penduduk diantaranya guna untuk memberikan pesan kamtibmas terhadap masyarakat.

Rabu, 26 Maret 2025 - 12:26 WIB

GIAT PETUGAS JAGA POLSEK BLULUK MELAKSAKAN GIAT PENEMPELAN PAMFLET HIMBAUAN BAHAYA PORNOGRAFI BAGI ANAK DAN PATROLI DIALOGIS DALAM RANGKA BINLUH ANTISIPASI 3 C (CURAT, CURAS DAN CURANMOR) DI WILAYAH POLSEK BLULUK.

Rabu, 26 Maret 2025 - 11:58 WIB

Giat patroli perintis presisi patroli blue light dengan mobil 1402 Samapta diantaranya! Guna antisipasi gesekan oknum Perguruan silat, kriminalitas dan balap liar.

Rabu, 26 Maret 2025 - 11:52 WIB

Giat patroli kota presisi (PKP) Obyek vital guna cegah dan tangkal 3C di wilayah hukum polsek brondong.

Rabu, 26 Maret 2025 - 11:47 WIB

Anggota Polsek brondong patroli kota presisi guna untuk memberikan Himbauan kepada masyarakat Agar selalu menjaga harkamtibmas di wilayah kecamatan brondong.

Rabu, 26 Maret 2025 - 11:39 WIB

KAPOLSEK BRONDONG PIMPIN ANGGOTA GIAT APEL PAGI DILANJUTKAN MITIGASI GAKTIBLIN PEMERIKSAAN SIKAP TAMPANG, GAMPOL DAN SURAT-SURAT KELENGKAPAN PRIBADI DAN PONSEL ANGGOTA TERKAIT AKTIVITAS PINJOL & JUDOL

Rabu, 26 Maret 2025 - 11:22 WIB

Anggota polsek sukodadi Tingkatkan giat PKP patroli kota presisi, Obyek vital Sasaran perbankan di wilayah Sukodadi.

Rabu, 26 Maret 2025 - 11:20 WIB

PKP (patroli kota presisi) giat dialogis di wilayah kecamatan sukodadi.

Berita Terbaru