Danwing Udara 2 Puspenerbal Hadiri Pagelaran Ludruk Presisi Untuk Negeri

KUPAS TUNTAS86

- Redaksi

Rabu, 5 Juli 2023 - 16:44 WIB

4027 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TNI AL, Puspenerbal (5/7/2023),-Komandan Wing Udara 2, Pusat Penerbangan TNI Angkatan Laut (Danwing 2 Puspenerbal) Kolonel Laut (P) Ma’arif mewakili Danpuspenerbal Laksda TNI Imam Musani, menghadiri pagelaran Ludruk Presisi Untuk Negeri peringatan HUT ke-77 Bhayangkara 2023 di Balai Budaya Jl. Gubernur Suryo No. 15 Surabaya tadi malam.

Kapolda Jawa Timur Irjen Dr. Pol Toni Harmanto dalam sambutannya yang dibacakan Karoops Polda Jatim Kombes Pol Puji Santoso mengatakan, pertunjukan ini digelar dalam rangka peringatan HUT Bhayangkara tahun 2023.

Selain sebagai upaya untuk melestarikan budaya dan kearifan lokal, pertunjukan ini juga bertujuan untuk memupuk silahturahmi dan kebersamaan seluruh komponen masyarakat.

Pagelaran Ludruk terangnya, merupakan salah satu kesenian tradisional Jawa Timur yang telah lama dikenal oleh masyarakat Jawa Timur, khususnya di bumi Majapahit sejak abad ke 12.

Kesenian ini juga digunakan sebagai sarana untuk mengaspirasikan suara hati masyarakat yang sampai saat ini tetap eksis dan berkembang hampir diseluruh wilayah Jawa Timur.

Kapolda Jatim berharap, melalui pagelaran kesenian Ludruk ini, kesenian asli Jawa Timur ini bisa terus berkembang dan dilestarikan dengan menanamkan nilai-nilai budaya yang ada serta dapat membantu program-program kita dalam menyampaikan pesan serta sebagai media mentransfer nilai-nilai positif dalam masyarakat.

Baca Juga :  Wadan Puspenerbal Hadiri Upacara Penutupan Porwiltim Tahun 2023

Pagelaran kesenian Ludruk ini mengambil tema “Ciptakan Pemilu Damai dan Jawa Timur bersih dari Narkoba”. Adapun kesenian Ludruk ditampilkan, merupakan kolaborasi antara anggota kepolisian dengan legenda Ludruk Jawa Timur diantaranya ada Cak Lentu, Cak Kartolo, Cak Agus Kuprit, dan Cak Tawar

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Komandan Lanudal Juanda Sambut Kedatangan Kasal Singapura
Wadan Puspenerbal Hadiri Upacara Penutupan Porwiltim Tahun 2023
Komandan Kodiklatal : Porwiltim 2023 Wujud Semangat Militansi Prajurit Jalasena Dalam Bertanding
Diduga Adanya Keterlibatan Oknum Internal Sekolah dengan Masuknya Kembali Situs Judi Online di Dalam Link MAN 1 Malang
Cek Kesiapan Proses Belajar Mengajar, Dirrenbang Pimpin Apel Pendidikan Taruna AAL
Tingkatkan Pola Pendidikan Prajurit TNI AL, Dirdik Kodiklatal Kunjungi Kodikopsla
Bagikan Daging Qurban, Yayasa Hang Tuah Sembelih 19 Ekor Sapi dan 43 Ekor Kambing
Barack Obama: A Legacy of Progress and Change

Berita Terkait

Rabu, 20 September 2023 - 14:32 WIB

Supir Mobil Box Indomaret Hantam Betor Berpenumpang Seorang Nenek Masuk RSUD Adam Malik

Rabu, 20 September 2023 - 03:28 WIB

Polda Sumut Terus Galakkan Pemberantasan Jaringan Narkoba, 50 Orang Ditangkap

Senin, 18 September 2023 - 08:08 WIB

Polda Sumut dan Polres Jajaran Tangkap 457 Pelaku Jaringan Narkoba Selama Sepekan

Senin, 18 September 2023 - 07:34 WIB

Tindak Tegas Penimbun BBM dan Pengoplosan LPG, Pertamina: Apresiasi Upaya Polda Sumut Beri Aman

Senin, 18 September 2023 - 02:42 WIB

Geger, CERI Temukan Fakta Harga LNG Impor Pertamina Lebih Murah dan Malah Untungkan Negara

Sabtu, 16 September 2023 - 15:33 WIB

“Kali ini Polda Sumut Bersama Jajaran Tangkap 101 Jaringan Narkoba dan Sita Uang Tunai Rp 21 juta”

Sabtu, 16 September 2023 - 14:36 WIB

Polres Labuhanbatu Razia Tempat Hiburan Malam, Seorang Oknum Anggota DPRD Terjaring

Sabtu, 16 September 2023 - 13:42 WIB

Perlunya Fungsi Pengawasan Komisi-4 DPRD Kota Medan Dalam Hal Pembangunan

Berita Terbaru