Kunjungan Kerja, Pangdam IV/Diponegoro Cek TMMD Reguler ke-117 Kodim 0717/Grobogan

REDAKSI LAMONGAN JAWA TIMUR

- Redaksi

Selasa, 1 Agustus 2023 - 07:41 WIB

40156 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Grobogan | www.kupastuntas86.com– Panglima Kodam (Pangdam) IV/Diponegoro Mayjen TNI Widi Prasetijono didampingi ibu ketua Persit KCK PD IV/Diponegoro Ny. Novita Widi Prasetijono melaksanakan kunjungan kerja (Kunker) di wilayah jajaran Korem 073/Makutarama. Selasa. (01/08/2023).

Ikut mendampingi Pangdam dalam kunjungan tesebut, Danrem 073/Makutarama Kolonel Inf Purnomosidi, S.I.P., M.A.P., para Asisten Kodam IV/Diponegoro dan Kabalak Kodam IV/Diponegoro.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mengawali kunjungan kerja di Kodim 0717/Grobogan, rombongan Pangdam sampai diposkotis TMMD Reg ke-117 di Balai Desa Cangkring, Kecamatan Tegowanu, Kabupaten Grobogan disambut oleh Danrem 073/Makutarama, Dandim, serta Forkopimda Grobogan.

Dalam sambutannya Pangdam menyampaikan, bahwa program TMMD merupakan salah satu program operasi bakti TNI yang diselenggarakan dengan tujuan untuk membantu Pemda dalam percepatan pembangunan di daerah dengan harapan dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan membantu mengatasi permasalahan sosial yang terjadi di lingkungan masyarakat.

Baca Juga :  Pemerintah Aceh Timur Jemput Nelayan Yang Sempat Ditahan Di Thailand

“Program TMMD dapat meningkatkan citra TNI di mata rakyat, yang pada akhirnya integrasi kemanunggalan TNI dengan rakyat akan semakin kuat dan tangguh sesuai dengan tema TMMD. “Sinergi Lintas Sektoral Mewujudkan Kemanunggalan TNI-Rakyat Semakin Kuat”,’ungkap Pangdam.

Disela-sela peninjauan lokasi TMMD tersebut Pangdam beserta rombongan memberikan tali asih kepada anak Stunting, peninjauan kegiatan UMKM serta menyaksikan penampilan kesenian dari anak-anak.

Wakil Bupati Grobogan Dr Bambang Pujiyanto dalam sambutannya menyampaikan, selamat datang dan terima kasih atas kehadiran Pangdam IV/Diponegoro beserta jajaran dalam Kegiatan TMMD Reguler ke-117.

Baca Juga :  GIAT YASINAN DAN DO'A BERSAMA YANG DILAKSANAKAN OLEH SELURUH ANGGOTA POLSEK GLAGAH DI MUSHOLA POLSEK GLAGAH

Kabupaten Grobogan kembali dipercaya sebagai lokasi TMMD Reguler yang telah terbukti memberikan manfaat nyata bagi masyarakat. Kami sangat yakin model pembangunan yang diusung TMMD dengan memadukan antara program dan gerakan masyarakat lebih cocok dengan budaya masyarakat desa, lebih efektif dan efisien serta lebih demokratis.

“Apresiasi setinggi-tingginya atas kehadiran Pangdam IV/Diponegoro beserta jajaran, untuk melaksanakan kunjungan kerja di Kabupaten Grobogan ini. Mudah-mudahan TMMD kali ini bisa memberikan manfaat yang sinergis dan memuaskan semua pihak khususnya masyarakat di Desa Cangkring,”ucap Bambang.

“Kabupaten Grobogan dapat semakin maju, mandiri, serta memiliki insfrastruktur yang memadai, semoga Alloh selalu melimpahkan keberkahan agar semua yang kita lakukan mendatangkan kemanfaatan bagi masyarakat,”pungkasnya.

Sumber:(Penrem 073/Makutarama)

(Redaksi) 

Berita Terkait

Petugas polsek glagah patroli dialogis presisi ke pemukiman penduduk diantaranya guna untuk memberikan pesan kamtibmas terhadap masyarakat.
GIAT PETUGAS JAGA POLSEK BLULUK MELAKSAKAN GIAT PENEMPELAN PAMFLET HIMBAUAN BAHAYA PORNOGRAFI BAGI ANAK DAN PATROLI DIALOGIS DALAM RANGKA BINLUH ANTISIPASI 3 C (CURAT, CURAS DAN CURANMOR) DI WILAYAH POLSEK BLULUK.
PATROLI KOTA PRESISI KEGIATAN PENGAMANAN DAN PENGATURAN ARUS LALU LINTAS DI WILAYAH KEC.SUKODADI
Giat patroli perintis presisi patroli blue light dengan mobil 1402 Samapta diantaranya! Guna antisipasi gesekan oknum Perguruan silat, kriminalitas dan balap liar.
Giat patroli kota presisi (PKP) Obyek vital guna cegah dan tangkal 3C di wilayah hukum polsek brondong.
Anggota Polsek brondong patroli kota presisi guna untuk memberikan Himbauan kepada masyarakat Agar selalu menjaga harkamtibmas di wilayah kecamatan brondong.
Anggota polsek sukodadi Tingkatkan giat PKP patroli kota presisi, Obyek vital Sasaran perbankan di wilayah Sukodadi.
PKP (patroli kota presisi) giat dialogis di wilayah kecamatan sukodadi.

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 12:35 WIB

Petugas polsek glagah patroli dialogis presisi ke pemukiman penduduk diantaranya guna untuk memberikan pesan kamtibmas terhadap masyarakat.

Rabu, 26 Maret 2025 - 12:26 WIB

GIAT PETUGAS JAGA POLSEK BLULUK MELAKSAKAN GIAT PENEMPELAN PAMFLET HIMBAUAN BAHAYA PORNOGRAFI BAGI ANAK DAN PATROLI DIALOGIS DALAM RANGKA BINLUH ANTISIPASI 3 C (CURAT, CURAS DAN CURANMOR) DI WILAYAH POLSEK BLULUK.

Rabu, 26 Maret 2025 - 11:58 WIB

Giat patroli perintis presisi patroli blue light dengan mobil 1402 Samapta diantaranya! Guna antisipasi gesekan oknum Perguruan silat, kriminalitas dan balap liar.

Rabu, 26 Maret 2025 - 11:52 WIB

Giat patroli kota presisi (PKP) Obyek vital guna cegah dan tangkal 3C di wilayah hukum polsek brondong.

Rabu, 26 Maret 2025 - 11:47 WIB

Anggota Polsek brondong patroli kota presisi guna untuk memberikan Himbauan kepada masyarakat Agar selalu menjaga harkamtibmas di wilayah kecamatan brondong.

Rabu, 26 Maret 2025 - 11:39 WIB

KAPOLSEK BRONDONG PIMPIN ANGGOTA GIAT APEL PAGI DILANJUTKAN MITIGASI GAKTIBLIN PEMERIKSAAN SIKAP TAMPANG, GAMPOL DAN SURAT-SURAT KELENGKAPAN PRIBADI DAN PONSEL ANGGOTA TERKAIT AKTIVITAS PINJOL & JUDOL

Rabu, 26 Maret 2025 - 11:22 WIB

Anggota polsek sukodadi Tingkatkan giat PKP patroli kota presisi, Obyek vital Sasaran perbankan di wilayah Sukodadi.

Rabu, 26 Maret 2025 - 11:20 WIB

PKP (patroli kota presisi) giat dialogis di wilayah kecamatan sukodadi.

Berita Terbaru