HDKD Ke-78, Kalapas Kelas I Medan Kanwil Kemenkumham Sumut Ikuti Kegiatan Pembersihan Taman Makan Pahlawan

Joni Suheryanto

- Redaksi

Kamis, 3 Agustus 2023 - 13:14 WIB

40186 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDAN – Dalam rangka peringatan hari lahir Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia atau di sebut Hari Dharma Karya Dhika ke-78 Tahun 2023, Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara menyelenggarakan berbagai kegiatan bakti sosial, salah satunya kegiatan bersih-bersih Taman Makam Pahlawan Bukit Barisan di Jalan Sisingamangaraja, Kamis pagi (03/08/2023).

Kegiatan di awali dengan Apel Petugas yang di rangkaikan dengan Penghormatan dan Doa Bersama bagi arwah para Pahlawan yang langsung di pimpin oleh Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Sumut, Imam Suyudi.
Turut hadir Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas I Medan Kanwil Kemenkumham Sumut, Maju A. Siburian bersama Petugas Lapas Kelas I Medan Kanwil Kemenkumham Sumut, Septa Patiwari Tarigan, Irfansyah Ramadhan, Frans Julius Purba, Amran Naibaho, Josua Clinton Manaek Sinaga dan M. Citra Ardiansyah.

Baca Juga :  Tahun Politik 2024, Jurnalis Sumut Berharap Kapoldasu Irjen Agung Dapat Turun ke Toga dan Tomas

Setelah pelaksanaan Apel Petugas selesai, kegiatan langsung di arahkan untuk bersih-bersih lingkungan dengan fokus kegiatan pada pembersihan makam-makam para Pahlawan, pemotongan rumput-rumput di seluruh Halaman Taman Makam dan lain sebagainya dengan tujuan menjadikan areal makam menjadi tampak bersih.

Tampak seluruh petugas yang hadir sangat antusias dan bersemangat bahu membahu dalam kegiatan ini. Tujuan kegiatan bakti sosial kali ini adalah sebagai pengingat arti Perjuangan para Pahlawan agar senantiasa tertanam jiwa nasionalisme yang tinggi, rasa cinta kepada Bangsa dan Negara.(JONI SH)

Berita Terkait

Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Medan Menilai Pangdam I/Bukit Barisan Tidak Menghormati Proses Hukum
Ketum HBB Lamsiang Sitompul, SH.,MH., Cabut Izin TPL Bila Sengsarakan Rakyat
Lantik Pengurus Perangkat Kelengkapan Organisasi PGRI Sumut, Ilyas Sitorus Berharap Dapat Melakukan Penguatan Organisasi
Heboh..!! Ratusan Aktivis dan Masyarakat Aksi Damai di Depan Kantor Pengadilan Tinggi Medan dan Kantor DPW Partai Nasdem,Minta Wakil Rakyat Bukan Preman
Jelang Pelantikan Ketua DPRD Sumut, Erni Gelar Syukuran Bersama Tokoh Agama dan Masyarakat
Pelantikan dan Pengukuhan Kelompok Kerja Guru Diniyah Takmiliyah (KKG-MDT) Provinsi Sumut
Supriadi S.Ag Resmi Dilantik Menjadi Ketua KKG-MDT Sumut Oleh Kakanwil Kemenag Sumut
DR .Drs H.Arsyad Lubis Ketua Umum ( KBNDAB ) Membentuk Kembali Susunan Kepengurusan Yang Baru

Berita Terkait

Senin, 24 Maret 2025 - 19:17 WIB

Reskrim Polsek Modo kurang dari 1×24 Jam Berhasil ungkap Kasus Pencurian Cafe Sorja Yungyang Modo.

Senin, 24 Maret 2025 - 16:22 WIB

Petugas polsek brondong giat patroli ngabuburit menjelang buka puasa.

Senin, 24 Maret 2025 - 16:09 WIB

Anggota polsek Karangbinangun giat Pam pembagian takjil yang dilaksanakan oleh PSHT Karangbinangun di desa windu.

Senin, 24 Maret 2025 - 15:45 WIB

Kepala Kepolisian Sektor modo giat pembagian takjil terhadap masyarakat Begini Tegasnya!!!

Senin, 24 Maret 2025 - 15:35 WIB

PETUGAS JAGA POLSEK BLULUK MELAKSANAKAN SOSIALISASI DAN PEMASANGAN BENNER OPS KETUPAT TAHUN 2025 DIWIL POLSEK BLULUK

Senin, 24 Maret 2025 - 15:19 WIB

Giat anggota Polsek brondong patroli kota presisi diantaranya guna untuk memberikan Himbauan kepada masyarakat Agar selalu menjaga harkamtibmas di wilayah kecamatan brondong.

Senin, 24 Maret 2025 - 15:14 WIB

Anggota Polsek brondong giat patroli kota presisi obyek vital guna cegah dan tangkal 3C di wilayah kec. Brondong.

Senin, 24 Maret 2025 - 15:08 WIB

Polsek brondong patroli kota presisi diantaranya guna untuk memberikan Himbauan kepada masyarakat Agar selalu menjaga harkamtibmas di wilayah kecamatan brondong.

Berita Terbaru