Forum Da’i dan Ustadz Muda ( FODIUM )Kab. Deli Serdang Audensi Ke Mui Deli Serdang

Joni Suheryanto

- Redaksi

Selasa, 8 Agustus 2023 - 07:10 WIB

40221 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DELI SERDANG I KUPAS TUNTAS 86 – Pengurus Forum Dai dan Ustad Muda atau Fodium Kabupaten Deli Serdang, Berkunjung sekaligus melakukan Audensi ke Kantor Majelis Ulama Indonesia Indonesa ( MUI ) Kabupaten Deli Serdang, Kunjungan Fodium Deli Serdang diterima Langsung oleh Ketua MUI Deli Serdang Kiyai H. Amir Panatagama, S.PdI, di kantor MUI Deli Serdang . Senin ( 7/8/23)

Tujuan audensi selain memperkenalkan diri dan silaturahmi, juga membahas terkait program program MUI yang dapat melibatkan FODIUM sebagai tempat berkumpulnya para Da’i dan Ustadz muda Kab.Deli Serdang.

Pada kesempatan itu, Kyai H.Amir Panatagama Mengajak seluruh pengurus Fodium agar bisa ikut serta dalam membangun ummat di desa desa binaan MUI Kab.Deli Serdang terutama dalam program dakwah dan pengajian Fiqih serta Al-Qur’an di Desa Desa yang menjadi prioritas utama MUI.

“ Saya Mengajak kepada Kita Semua para Dai dan Ustad Muda yang bergabung di FODIUM agar bisa ikut serta dalam membangun Ummat di Masing – Masing Desa se Kabupaten Deli Serdang, terutama dalam Program Dakwah dan Pengajian Fiqih serta Alquran, karena itu adalah Program yang di proitaskan di dalam MUI Deli Serdang” Jelas Ketua MUI

Ketua FODIUM Habib Muhmmad Habib, S.Pd merasa sangat senang karena dalam audensi ini kita mendapat arahan dan mendapat sinyal positif dalam menjalin silaturahmi dan Komunikasi yang baik

Baca Juga :  Klarifikasi Atas Tuduhan Tak Memiliki Izin di SD IT Hafizah Althafunnisa, Kepala Yayasan Tunjukan Nomor Izinnya

“saya sangat senang dan bangga karena kita Fodium nantinya bisa berkerja sama dalam menjalin silaturahmi dan bisa turut serta membantu dan menjalankan Program kerja dari MUI, Artinya kehadiran FODIUM dapat bermanfaat secara langsung ditengah tengah ummat yang membutuhkan dan sekaligus dapat menjadi perpanjangan tangan sebagai pendakwah MUI, Hal ini sangat sejalan dengan Tugas dan fungsi FODIUM itu sendiri” ucap Habib Ketua Fodium

Selain Memperkenalkan Kepengurusan, FODIUM juga menyampaikan rencana pelantikan yang dirancanakan akan dilaksanakan pada akhir Agustus 2023. Hal tersebut disambut oleh Ketua MUI dan akan mendukung penuh kegiatan ini. (JONI SH)

Berita Terkait

Polres Sergai Tangani Nelayan Korban Hilang Tersambar Petir di Laut
Ramadhan Berkah, Polsek Biru Biru Jalin Silatirahmi Dengan Tokoh Agama
Polsek Jajaran Polresta Deli Serdang laksanakan Baksos kepada Warga di Bulan Suci Ramadhan
Buka Puasa Bersama ABATA Tour dan Manasik Umroh Keberangkatan Syawal 1446 H
Sosialisasi Perda Tentang Sistem Kesehatan oleh Drs H.M.Subandi, ST.,MM Anggota DPRD Provinsi Sumatera Utara
Keluarga Besar H. Mislin AS, Berbagi Ratusan Takjil di Simpang Empat Desa Dagang Kerawan
Ketua DPD APDESI SUMUT Bagikan 300 Takzil Kepada Warga yang Melintas di Depan Kantor Desa Wonosari
Bebas Beroperasi, Mafia Galian Liar Desa Silebo Lebo Kutalimbaru Belum Ditangkap

Berita Terkait

Senin, 24 Maret 2025 - 19:17 WIB

Reskrim Polsek Modo kurang dari 1×24 Jam Berhasil ungkap Kasus Pencurian Cafe Sorja Yungyang Modo.

Senin, 24 Maret 2025 - 16:22 WIB

Petugas polsek brondong giat patroli ngabuburit menjelang buka puasa.

Senin, 24 Maret 2025 - 16:09 WIB

Anggota polsek Karangbinangun giat Pam pembagian takjil yang dilaksanakan oleh PSHT Karangbinangun di desa windu.

Senin, 24 Maret 2025 - 15:45 WIB

Kepala Kepolisian Sektor modo giat pembagian takjil terhadap masyarakat Begini Tegasnya!!!

Senin, 24 Maret 2025 - 15:35 WIB

PETUGAS JAGA POLSEK BLULUK MELAKSANAKAN SOSIALISASI DAN PEMASANGAN BENNER OPS KETUPAT TAHUN 2025 DIWIL POLSEK BLULUK

Senin, 24 Maret 2025 - 15:19 WIB

Giat anggota Polsek brondong patroli kota presisi diantaranya guna untuk memberikan Himbauan kepada masyarakat Agar selalu menjaga harkamtibmas di wilayah kecamatan brondong.

Senin, 24 Maret 2025 - 15:14 WIB

Anggota Polsek brondong giat patroli kota presisi obyek vital guna cegah dan tangkal 3C di wilayah kec. Brondong.

Senin, 24 Maret 2025 - 15:08 WIB

Polsek brondong patroli kota presisi diantaranya guna untuk memberikan Himbauan kepada masyarakat Agar selalu menjaga harkamtibmas di wilayah kecamatan brondong.

Berita Terbaru