Haru Bangga Ibu Asenah Terima Rehab RTLH Program TMMD

KUPAS TUNTAS86

- Redaksi

Sabtu, 1 Juni 2024 - 09:00 WIB

40117 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues – Pemilik rumah yang direhab Satgas TMMD Reguler ke-120 Kodim 0113/Gayo Lues Ibu Asenah yang merasa bangga kepada TNI Manunggal membangun desa, pasalnya rumahnya yang lebih mirip gubuk reot ini di rehab total melalui Program TMMD. Kebanggaannya bertambah disaat dia tahu bahwa pimpinan tinggi TNI datang langsung melihat kondisi kehidupannya.

Didampingi anak semata wayang yang baru usia remaja, ibu Asenah langsung menyalami Ketua Tim Wasev dari markas besar TNI Angkatan Darat Mayjen (Mar) Dr. Hermanto, S.E., M.M,. CSBA., CTMP beserta rombongan saat meninjau lokasi rehab RTLH di Kampung Kendawi, Kecamatan Dabun Gelang, Kabupaten Gayo Lues.

Baca Juga :  Terus Jaga Hubungan Baik, Babinsa 07/Blangjerango Laksanakan Kegiatan Rutin Komsos Dengan Warga Binaan

Usai kunjungan itu, ibu Asenah bercerita di hadapan anaknya. Dirinya ingin sekali anaknya bisa masuk anggota TNI supaya kelak anaknya bisa membantu orang lain yang kehidupannya juga susah seperti dirinya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dia juga bercerita, sebelum datang bantuan rehab rumah RTLH, malam sebelumnya ia bermimpi melihat bintang. Mimpi itu tidak ia ceritakan kepada siapapun dan belakangan baru dia sadari itu setelah bertemu dengan TNI perwira tinggi bintang dua itu.

Kebanggaannya memuncak saat melihat senyum ramah Jenderal berbintang dua itu, maka tak elak dirinya terlebih dahulu menyalaminya sambil membalas senyum ramah sang jenderal

Baca Juga :  Selayang Pandang H.Said Sani Dari Mantan Wakil Bupati, Kini Mantapkan Diri Calon Bupati Gayo Lues

Dia juga mengucapkan terimakasih kepada perangkat Kampung yang telah memilihbrumahnya untuk direhab karena kalauntidak dengan cara begini mungkin dia tidak mungkin bisa mendapatkan rumah yang layak huni.

“Terimakasih kepada bapak Gecik (Pengulu) yang telah memilih rumahnya untuk direhab. Dan yang utama terimakasih kami ucapkan kepada bapak TNI yang telah begitu baik merehab rumah saya ini, semoga bantuan seperti ini terus berlangsung setiap tahun untuk masyarakat di kabupaten Gayo Lues ini,” ujar ibu Asenah bangga. (Abdiansyah)

Berita Terkait

Satresnarkoba Polres Gayo Lues Tangkap Pelaku Pengguna, Kurir dan Pengedar Narkotika Jenis Ekstasi
Menjaga Kualitas Hasil Panen, Babinsa Bantu Warganya Jemur Padi.
Polres Gayo Lues Gelar Razia Miras di Tiga Lokasi, Wujudkan Situasi Kamtibmas Aman dan Kondusif
Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca melaksanakan komsos dgn masyarakat Binaan di desa Kuning Kurnia
Babinsa Koramil 09/PB Komsos Dengan warga desa Binaan untuk mempererat Tali silaturahmi.
Babinsa koramil 10/Pantan Cuaca pantau harga sembako di pasar pagi Pantan Kota
Babinsa Komsos Dengan Warga Dan Pantau Wilayah Binaan
Ketua LSM PMK Soroti Pernyataan Anggota DPR RI Komisi II Terkait Tudingan Tidak Netral Kepada Pj Bupati Gayo Lues

Berita Terkait

Kamis, 8 Mei 2025 - 19:59 WIB

kasus dugaan pencemaran nama baik, Sesuai laporan pengaduan Sekretaris Daerah (Sekda) Takalar,  bergulir di Polres Takalar.

Kamis, 8 Mei 2025 - 19:20 WIB

Santuni Ratusan Anak Yatim, Ustadz Zakaria Yusuf Ketua Kolaborasi Belawan Berkah Mengharapkan Dukungan Penuh Dari Pempovsu Dan Pemko Medan

Kamis, 8 Mei 2025 - 12:27 WIB

JHS Mengaku Pendiri Yayasan Tunas Harapan dan Ketua Pandawa Lima Lampung Dilaporkan Ibu Kandungnya Ke Polda Sumut

Kamis, 8 Mei 2025 - 12:20 WIB

Giat ka Spkt Bersama anggota jaga Menghadiri kegiatan pembentukan koperasi desa merah putih dan tim pembina posyandu di desa Banjarejo kecamatan sukodadi.

Kamis, 8 Mei 2025 - 12:09 WIB

Patroli kota presisi, monitoring cegah Terjadinya Bencana alam di wilayah Kecamatan Sukodadi.

Kamis, 8 Mei 2025 - 12:08 WIB

Kegiatan monitoring P2B Dalam upaya dukung ketahanan pangan di wilayah kecamatan sukodadi.

Kamis, 8 Mei 2025 - 12:06 WIB

Patroli kota presisi giat sambang warga dalam rangka dialogis di wilayah sukodadi.

Kamis, 8 Mei 2025 - 11:41 WIB

Anggota polsek modo Cegah tindak pidana kejahatan 3C Antara lain Berikan Himbauan kamtibmas kepada warga.

Berita Terbaru